McManaman: Dibantai Liverpool, Kini Chelsea Kehabisan Alasan
Editor Bolanet | 31 Oktober 2015 22:47
Pada pertandingan tersebut, Chelsea sempat unggul lebih dahulu lewat gol dari Ramires. Namun kemudian The Reds bangkit dan membalikkan skor lewat dua gol Philippe Coutinho dan satu gol Christian Benteke.
Dan dikatakan McManaman, kekalahan atas Liverpool ini telah membuat Chelsea kehabisan alasan untuk mengelak. Menurutnya, Liverpool memang layak untuk menang.
Chelsea tak bisa memiliki alasan lagi hari ini. Okey, mereka bisa saja mungkin mengeluh Lucas seharusnya dikartu merah, tapi Liverpool telah tampil baik, ujarnya.
Hanya ada satu tim yang pantas menang hari ini dan itu adalah Liverpool. Liverpool layak menang dan itu adalah performa yang hebat, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Isyaratkan Bakal Mainkan Benteke Lawan Chelsea
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 23:29 -
Mourinho Tak Janji Bisa Bawa Chelsea Masuk Empat Besar EPL
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 23:00 -
Di Mata Mourinho, Klopp Manajer Top
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 22:43 -
Mourinho Berharap Costa dan Pedro Bisa Main Lawan Liverpool
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 22:12 -
Klopp Sebut Performa Chelsea Cukup Lumayan
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 21:47
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39