McCarthy: Mourinho The Fantastic One
Editor Bolanet | 10 November 2015 11:46
McCarthy kini bekerja sebagai pelatih di Sint-Truiden, klub yang punya kerja sama dengan Chelsea.
Ia lantas mengatakan pada So Foot: Ia tahu bagaimana caranya menang. Anda pernah lihat Arsenal juara Liga Champions? Tidak, karena ada Barca, Real, City, Bayern, Juve....ketika kami menang di 2004, ada tim yang lebih baik dari kami.
Itu adalah misi yang mustahil, dan kami menang karena ia adalah sosok yang fantastis.
Ia amat bagus secara taktis dan ia mengenal lawannya dengan sangat baik. Ia memberikan kami DVD mengenai pergerakan tiap pemain. Contohnya ketika melawan AC Milan, saya punya rekaman mengenai Maldini dan Nesta, yang menunjukkan kekuatan dan kelemahan mereka. [initial]
Baca Juga:
- Chelsea Siap Gantikan Costa dengan Higuain
- Dirumorkan ke Chelsea, Rodgers Terlihat di London
- Mantan Chelsea Minta Costa Berhenti 'Sok Jagoan'
- Triple H Sambut Rooney dan Giggs di WWE Raw
- Anak Mourinho Tertawakan Tersungkurnya Madrid
- Anggap Neymar Seperti Justin Bieber, Barton Menyesal
- Butuh Striker, Mourinho Juga Incar Alcacer
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Kane Sebut Chelsea Masih Bisa Jadi Empat Besar
Liga Inggris 9 November 2015, 23:41 -
Minati Hazard, Barcelona Tawarkan 40 Juta Pounds
Liga Spanyol 9 November 2015, 23:23 -
Hina Suporter Liverpool, Fan Chelsea Ini Kena Batunya
Bolatainment 9 November 2015, 22:33 -
Sinclair Sebut Pemecatan Mourinho Tak Akan Timbulkan Debat
Liga Inggris 9 November 2015, 20:25 -
Ironi di Balik Bersinarnya Juan Mata dan Tenggelamnya Oscar
Editorial 9 November 2015, 15:49
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39