Matthias Sammer Sebut Vidal Cocok Untuk Bayern
Editor Bolanet | 28 Juli 2015 23:09
Salah satu yang meyakini Vidal akan menjadi pemain yang tepat bagi Bayern adalah direktur olahraga mereka, Matthias Sammer.
Dia memiliki fisik yang kuat, bertenaga, pemahaman taktik yang bagus, bisa mencetak gol, dan ini adalah strategi yang bagus. Dia juga seorang pemenang dengan caranya bermain sepak bola. Dia punya kualitas yang cocok untuk Bayern, beber Sammer dalam sesi perkenalan pemain.
Vidal memang baru saja secara resmi diperkenalkan sebagai pemain baru bagi Bayern Munchen. Selama berada di Allianz Arena, Vidal akan memakai kostum nomor 23, nomor yang sama dengan yang dipakainya di Juventus. [initial]
(bay/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden FICG Ingin Serie A Lebih Kompetitif
Liga Italia 27 Juli 2015, 23:56 -
Juve Segera Umumkan Perpanjangan Kontrak Bonucci
Liga Italia 27 Juli 2015, 20:16 -
Liga Eropa Lain 27 Juli 2015, 20:02
-
Vidal: Mimpi Baru Bersama Bayern
Liga Italia 27 Juli 2015, 19:05 -
Juventus Segera Dapatkan Siqueira
Liga Italia 27 Juli 2015, 17:17
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39