Matthaus: Bukan Guardiola yang Terbaik, Tapi Mourinho
Editor Bolanet | 4 Agustus 2015 07:41
Manajer Portugal sudah memenangkan gelar juara liga bersama Porto, Chelsea, Inter Milan, dan Real Madrid, selama Guardiola sempat membawa Barcelona mencatat periode terbaik dalam sejarah klub dan memenangkan dua gelar Bundesliga bersama Bayern sejauh ini.
Kedua pelatih juga pernah memenangkan trofi Liga Champions, masing-masing sebanyak dua kali.
Pep bukan pelatih terbaik dunia. Saya lebih memilih Mourinho. Ia adalah yang nomor satu, karena Mourinho jauh lebih terbuka dan lebih langsung daripada Guardiola, tutur Matthaus pada La Gazetta dello Sport.
Saya mendengar ini dari pemain yang sudah pernah ia latih: Ia akan mengatakan semuanya tepat di depan wajah Anda, pungkasnya.
Guardiola sendiri kontraknya akan habis di Bayern pada 2016 dan ia diisukan akan hengkang ke Manchester City. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cole Sebut Chamberlain Bakal Jadi Aset Berharga Bagi Arsenal
Liga Inggris 3 Agustus 2015, 23:10 -
Taklukkan Chelsea, Cahill Sebut Arsenal Calon Juara EPL
Liga Inggris 3 Agustus 2015, 20:41 -
Zouma: Kekalahan Dari Arsenal Tak Ada Dampaknya
Liga Inggris 3 Agustus 2015, 20:31 -
Bellerin Sebut Arsenal Merasa Lega Bisa Jegal Chelsea
Liga Inggris 3 Agustus 2015, 20:18 -
Menurut Keane, MU Tetap Tak Akan Bisa Saingi Chelsea
Liga Inggris 3 Agustus 2015, 19:41
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23