Matip Siap Buktikan Diri di Liverpool
Editor Bolanet | 16 Juli 2016 08:00
Matip setuju bergabung dengan Liverpool pada bulan Februari sebelum transfernya diresmikan pada awal bulan ini. Pemain berusia 24 tahun itu siap membuktikan semua kemampuannya di klub dan kasta teratas sepakbola Inggris.
Saya ingin bermain melawan yang terbaik untuk menjadi yang lebih baik. Itu pikiran saya dan pilihan saya dan saya benar-benar menantikannya, kata Matip kepada Liverpool Echo.
Pasti ada tekanan tapi saya menginginkan itu. Itulah alasan mengapa saya datang ke sini. Saya pikir saya cukup bagus dan saya akan menunjukkannya.
Matip sendiri merupakan pemain didikan akademi Schalke dan telah memperkuat tim utama di sana selama tujuh tahun.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pindah ke Turki, Skrtel Ucapkan Terima Kasih Pada Fans Liverpool
Liga Inggris 15 Juli 2016, 23:30 -
Bocoran Jersey Ketiga Liverpool 2016/17, Hijau Cerah
Open Play 15 Juli 2016, 15:19 -
Borussia Dortmund Ramaikan Perburuan Moussa Sissoko
Liga Inggris 15 Juli 2016, 12:11 -
Satu Lagi Bek Liverpool Absen di Pekan Awal EPL
Liga Inggris 15 Juli 2016, 11:22 -
Tottenham Tidak Berminat Datangkan Mario Gotze.
Liga Inggris 15 Juli 2016, 11:15
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39