Matic Tak Pernah Ragu Kembali ke Chelsea
Editor Bolanet | 1 April 2014 01:08
- Gelandang Nemanja Matic mengungkapkan bahwa ia tak pernah ragu sedikit pun saat memutuskan kembali ke dari .
Pemain berusia 25 tahun ini kembali ke Stamford Bridge setelah tiga tahun mengadu nasib ke klub Portugal tersebut. Meski mengakui bahwa keluarganya keberatan pindah, namun ia senang bisa kembali ke London.
Saat agen saya menawarkan kesempatan kembali ke Chelsea, saya tidak ragu sedikit pun. Anda tidak akan bisa menolak salah satu klub terbaik di dunia dan manajer terbaik di dunia. Tapi istri dan anak saya menangis saat kami meninggalkan Lisbon. Di London saya merasa senang, ungkap Matic kepada A Bola.
Lebih lanjut Matic memberi komentar terhadap manajernya saat ini Jose Mourinho. Ia menilai bahwa Mou adalah sosok yang fantastis.
Saya juga bekerja di bawah manajer hebat. Semua orang tahu bahwa Jose Mourinho adalah pelatih yang fantastis. Sekarang saya latihan bersama dia setiap hari harus mengakui bahwa dia benar-benar fantastis, tandasnya.[initial]
(sm/ada)
Pemain berusia 25 tahun ini kembali ke Stamford Bridge setelah tiga tahun mengadu nasib ke klub Portugal tersebut. Meski mengakui bahwa keluarganya keberatan pindah, namun ia senang bisa kembali ke London.
Saat agen saya menawarkan kesempatan kembali ke Chelsea, saya tidak ragu sedikit pun. Anda tidak akan bisa menolak salah satu klub terbaik di dunia dan manajer terbaik di dunia. Tapi istri dan anak saya menangis saat kami meninggalkan Lisbon. Di London saya merasa senang, ungkap Matic kepada A Bola.
Lebih lanjut Matic memberi komentar terhadap manajernya saat ini Jose Mourinho. Ia menilai bahwa Mou adalah sosok yang fantastis.
Saya juga bekerja di bawah manajer hebat. Semua orang tahu bahwa Jose Mourinho adalah pelatih yang fantastis. Sekarang saya latihan bersama dia setiap hari harus mengakui bahwa dia benar-benar fantastis, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lavezzi: PSG Lebih Superior Dari Chelsea
Liga Champions 31 Maret 2014, 22:56 -
Palace Sukses Tancapkan Duka Yang Mendalam di Hati Cahill
Liga Inggris 31 Maret 2014, 22:54 -
Liverpool Bisa Terus Kuasai Puncak Klasemen
Liga Inggris 31 Maret 2014, 19:33 -
Rodgers: Laga di Anfield Berikan Keuntungan Bagi Kami
Liga Inggris 31 Maret 2014, 18:39 -
Crsytal Palace Nodai Reputasi Mou
Liga Inggris 31 Maret 2014, 16:27
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40