Matic: Awas Chelsea, Everton Sekarang Beda!
Editor Bolanet | 9 Februari 2015 19:03
Ya, Chelsea memang tampil superior saat melawan Everton di awal-awal musim ini. Tak tanggung-tanggung, The Blues menang dengan skor mencolok 6-3.
Meskipun punya catatan apik melawan The Toffees, namun Matic tak mau terlena dengan hasil yang telah lewat. Menurutnya Everton saat ini bukanlah Everton yang dulu mereka kalahkan 6-3.
Sekarang kami harus menang di kandang. Kami tahu bahwa ini akan jadi laga sulit, tetapi bila kami ingin juara kami harus menang. Everton bukan jenis tim yang bisa kebobolan enam gol, ujarnya.
Mereka kebobolan enam gol melawan kami, tapi itu akan sulit diulangi. Kami hanya ingin menang, tak peduli bila kami menang dengan enam gol atau hanya 1-0. Kami hanya butuh tiga poin, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jauhi Man City Tujuh Poin, Ivanovic Tak Mau Chelsea Lengah
Liga Inggris 8 Februari 2015, 22:18 -
Milner Tak Mau Man City Terpeleset Lagi
Liga Inggris 8 Februari 2015, 21:30 -
Zouma Tak Takut Tekelnya Patahkan Kaki Lawan
Liga Inggris 8 Februari 2015, 18:25 -
Selisih Tujuh Poin Dari Chelsea, Pellegrini Woles
Liga Inggris 8 Februari 2015, 17:46 -
Van Gaal Kini Siap Bertaruh Chelsea Juara EPL
Liga Inggris 8 Februari 2015, 16:44
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39