Matic Akui Adaptasinya Terbantu Oleh Ivanovic
Editor Bolanet | 31 Januari 2014 09:47
Bermain untuk Chelsea sebenarnya bukan merupakan hal baru bagi Matic, yang dulu sempat dua musim berkostum The Blues pada 2009 sampai 2011 silam. Terkait dengan kepindahannya kali kedua ke London, Matic mengaku sangat terbantu dengan kehadiran kompatriotnya, Branislav Ivanovic.
Branislav dan keluarganya adalah orang yang baik. Ketika saya tiba, ia yang pertama menyambut saya di rumahnya. Saya sungguh berterima kasih, ungkap gelandang bertinggi 194 cm ini.
Kediaman kami hanya berjarak 15 meter satu sama lain. Istri saya dan istrinya juga berteman baik, saya sangat senang ada yang membantunya menyesuaikan diri di sini.
Selain bermain bersama di Chelsea, kedua pemain tersebut juga bahu membahu di Timnas Serbia. Ivanovic adalah kapten tim yang telah mengoleksi 67 caps, sementara Matic sendiri sejauh ini baru mencatatkan sembilan penampilan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Ungguli Lazio Dalam Perburuan Wonderkid Kroasia
Liga Inggris 30 Januari 2014, 20:20 -
Atletico Remehkan Peran Mourinho di Chelsea
Liga Champions 30 Januari 2014, 20:18 -
Mourinho: Salah Harus Perjuangkan Posisi Inti
Liga Inggris 30 Januari 2014, 19:56 -
Rangkuman Gosip Transfer Pekan Keempat Januari
Editorial 30 Januari 2014, 18:30 -
'Cedera Aguero Bukan Masalah Besar Buat City'
Liga Inggris 30 Januari 2014, 18:18
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10