Mata Sesumbar MU Bisa Tumbangkan Chelsea dan City
Editor Bolanet | 30 Maret 2015 20:23
United saat ini menghuni peringkat empat di klasemen sementara setelah mengoleksi 59 poin dari 30 laga. Mereka sekarang unggul lima poin dari yang berada di bawahnya.
Bulan depan, United akan berhadapan dengan lawan tangguh seperti Aston Villa, Manchester City, Chelsea dan Everton. Namun Mata tak merasa gentar dan yakin bisa mengalahkan mereka semua.
Secara pribadi, menetapkan target dalam laga demi laga sudah benar, mencoba memenangkan laga sebanyak mungkin dan menjaga momentum setelah dua kemenangan melawan Tottenham dan Liverpool, tulis Mata di blog pribadinya.
Saya memeriksa kalender dan melihat empat laga besar di bulan April: Aston Villa, Manchester City, Chelsea dan Everton. Semuanya adalah klub besar dan kami ingin menunjukkan bahwa kami bisa mengalahkan mereka, semakin dekat dengan target kami dan juga membuat fans bahagia.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Siapkan Mega Transfer Untuk Bale
Liga Inggris 29 Maret 2015, 18:21 -
Maldini Ternyata Pernah Tolak Tawaran Chelsea
Liga Italia 29 Maret 2015, 11:06 -
Liga Inggris 29 Maret 2015, 02:40
-
Panas Rumor Cech, Szczesny Segera Temui Wenger
Liga Inggris 29 Maret 2015, 02:00 -
Mourinho Tertarik Dapatkan Alex Song
Liga Inggris 29 Maret 2015, 00:40
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39