Mata Senang Dapat Peran Baru dari Van Gaal
Editor Bolanet | 18 September 2015 09:04
Gelandang Spanyol menyebut dirinya amat bangga bisa memenuhi permintaan manajer Belanda untuk lebih aktif membantu serangan dan mengirimkan umpan silang ke kotak penalti, hingga membantu klub mencetak lebih banyak gol.
Saya benar-benar menikmatinya. Jelas saya bukan seorang winger. Namun saya mencoba mencari ruang dari sisi kanan dan langsung merobek pertahanan lawan dan mencoba memberikan assist. Saya amat menikmati berada di sana, jelas Mata pada laman resmi klub.
Saya kira amat penting bagi kami membuat segitiga kecil di sayap, dengan diri saya dan Darmian, juga dengan lini tengah. Itulah yang diinginkan manajer dan kami bisa bermain dari kedua sisi. Itu bagus untuk kami, karena akan ada banyak peluang untuk para striker. [initial]
(mufc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pernah Patah Kaki Juga, Ini Saran Carragher Untuk Shaw
Liga Inggris 17 September 2015, 23:23 -
Juan Mata Yakin Memphis Depay Akan Bersinar di MU
Liga Inggris 17 September 2015, 23:15 -
Schneiderlin: Tugas Saya Melindungi Para Defender
Liga Inggris 17 September 2015, 22:56 -
Inilah Target yang Harus Dicapai Van Gaal di Liga Champions
Liga Inggris 17 September 2015, 20:34 -
David Gill Ungkap Cara Kerjanya di Bawah Ferguson
Liga Inggris 17 September 2015, 15:32
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10