'Mata Saja Tak Bisa Jamin United Finish Empat Besar'
Editor Bolanet | 28 Januari 2014 17:19
Setan Merah rela memecahkan rekor transfer klub demi membawa gelandang asal Spanyol itu keluar dari bulan ini. Namun Parker merasa butuh lebih dari pembelian satu dua pemain besar saja untuk mengangkat prestasi United.
Saya ingin melihat David Moyes membeli setidaknya satu pemain lagi sebelum bursa ditutup. Saya tidak tahu apakah kedatangan mata bisa menjamin masuk Liga Champions, terutama ketika melihat performa Manchester United saat ini, ujar Parker di acara Alan Brazil Sports Breakfast.
Mereka masih butuh kreativitas dan juga pemain yang tangguh bertahan. Masih ada posisi yang perlu diisi. Daerah pertahanan dan menambah pemain kuat di lini tengah.
Sebagai juara bertahan Manchester United saat ini masih bertengger di peringkat ketujuh klasemen Premier League dengan 37 poin dari 22 laga.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ivanovic: Kepergian Juan Mata Membuat Kami Sedih
Liga Inggris 27 Januari 2014, 22:49 -
Keyakinan dan Pujian Ivanovic Kepada Matic
Liga Inggris 27 Januari 2014, 22:12 -
Ivanovic: Tekanan Lebih Besar Ada di Man City
Liga Inggris 27 Januari 2014, 21:07 -
Essien Girang Bisa Gabung Milan
Liga Italia 27 Januari 2014, 20:15 -
Milan Sudah Resmi Dapatkan Essien Dari Chelsea
Liga Italia 27 Januari 2014, 19:51
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39