Mata Prediksi Rooney Tak Bakal Segera Pensiun
Rero Rivaldi | 19 September 2017 08:50
Bola.net - - Juan Mata memprediksi eks kaptennya di Manchester United, Wayne Rooney, masih bisa terus bermain sepakbola selama beberapa tahun mendatang.
Rooney kembali ke Old Trafford untuk kali pertama akhir pekan lalu, sejak musim panas ini memutuskan hengkang dari Setan Merah dan bergabung lagi dengan tim pertamanya, Everton.
Sang legenda disambut meriah oleh para suporter tuan rumah ketika ia ditarik keluar di babak kedua, dalam pertandingan yang dimenangkan MU dengan skor 4-0.
Mata mengaku amat puas dengan penampilan yang ditunjukkan oleh Setan Merah di laga tersebut.
Kami mencatat start yang amat bagus. Gol yang luar biasa dari Antonio, terbaik sejauh ini! Dan kami mampu mencetak gol tambahan untuk memastikan kemenangan, tulis Mata di blog-nya.
Saya juga ingin menyoroti kembalinya Wayne Rooney ke Old Trafford. Dia bagian dari legenda United dan suporter memberikan dia tepuk tangan yang layak ia dapatkan. Hal tersebut benar-benar menggungah saya. Hal tersebut membuat anda bangga menjadi bagian dari klub ini.
Saya kira Wayne masih bisa bicara banyak di sepakbola dan saya mengharap yang terbaik untuknya di sisa musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martial Sebut Everton Bisa Bersaing Perebutkan Posisi Puncak EPL
Liga Inggris 18 September 2017, 22:53 -
Herrera Akui Everton Sempat Sulitkan MU
Liga Inggris 18 September 2017, 22:20 -
Punya Lini Serang Menakutkan, Liverpool Disebut bak Ferrari
Liga Inggris 18 September 2017, 20:50 -
Eks MU Ini Tahu Penyebab Rapuhnya Lini Pertahanan Liverpool
Liga Inggris 18 September 2017, 20:17 -
Gerrard Sebut Cedera Pogba Cukup Mengkhawatirkan
Liga Inggris 18 September 2017, 19:12
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39