Mata Komentari Gol Tendangan Bebasnya ke Gawang Shrewsbury
Editor Bolanet | 23 Februari 2016 09:49
Gelandang Manchester United mengaku ia mendapat inspirasi soal tendangan bebas dari pertandingan melawan FC Midtjylland di Europa League pekan lalu.
Kami melakukannya di Denmark. Kami melakukannya karena itu adalah apa yang dilakukan oleh Midtjylland, tutur Mata pada Four Four Two.
Itu adalah keputusan wasit dan mereka mengatakan itu tidak offside karena segera setelah saya menendang bola, mereka menjadi sejajar dengan para bek. Di pertandingan seperti ini, hal tersebut amat bagus karena kiper bereaksi lamban terhadap bola dan ia tidak bisa menyelamatkannya.
United akan menghadapi West Ham di babak perempat final. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 22 Februari 2016, 23:24
-
Ke Inggris, Aubameyang Hanya Ingin Manchester United
Liga Inggris 22 Februari 2016, 21:31 -
Presiden Lazio: Felipe Anderson ke MU Musim Depan
Liga Italia 22 Februari 2016, 20:09 -
Arsenal, MU dan City Pernah Serius Dekati Buffon
Liga Italia 22 Februari 2016, 14:37 -
Bayern Tegaskan Takkan Jual Muller ke MU
Liga Inggris 22 Februari 2016, 14:09
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39