Mata: Kami Tak Layak di Posisi Tujuh
Editor Bolanet | 21 April 2014 21:35
- Gelandang Manchester United, Juan Mata mengungkapkan bahwa posisi ketujuh di klasemen sementara tak layak didapatkan tim seperti Manchester United.
Ya, Setan Merah tengah mengalami musim yang buruk di tangan David Moyes, sang pelatih baru. Seiring inkonsistensi permainan yang ditunjukkan Wayne Rooney dkk, sang juara bertahan pun kini harus rela terpuruk di posisi ketujuh klasemen sementara.
Dan menurut Mata, seluruh tim dan juga pendukung Setan Merah layak untuk mendapatkan yang lebih baik ketimbang posisi ketujuh.
Apa yang klasemen Premier League tunjukkan saat ini adalah sesuatu yang klub maupun suporter layak mendapatkan lebih baik, ujarnya.
Kami akan tetap berjuang sampai akhir, dan itulah yang harus kami lakukan karena jujur saya pikir kami punya banyak utang hasil bagus kepada suporter musim ini, tandasnya.[initial]
(fdn/dzi)
Ya, Setan Merah tengah mengalami musim yang buruk di tangan David Moyes, sang pelatih baru. Seiring inkonsistensi permainan yang ditunjukkan Wayne Rooney dkk, sang juara bertahan pun kini harus rela terpuruk di posisi ketujuh klasemen sementara.
Dan menurut Mata, seluruh tim dan juga pendukung Setan Merah layak untuk mendapatkan yang lebih baik ketimbang posisi ketujuh.
Apa yang klasemen Premier League tunjukkan saat ini adalah sesuatu yang klub maupun suporter layak mendapatkan lebih baik, ujarnya.
Kami akan tetap berjuang sampai akhir, dan itulah yang harus kami lakukan karena jujur saya pikir kami punya banyak utang hasil bagus kepada suporter musim ini, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Ingin Bajak Smalling dari United
Liga Inggris 20 April 2014, 22:01 -
Diminati Milan dan MU, Kjaer Tersanjung
Liga Eropa Lain 20 April 2014, 21:31 -
'Van Persie Bertahan Jika Moyes Digantikan Louis Van Gaal'
Liga Inggris 20 April 2014, 19:30 -
PFA Player of the Year, Evra Berikan Suaranya Untuk Suarez?
Liga Inggris 20 April 2014, 17:15 -
Danielle Sharp, Fans Seksi Manchester United
Open Play 20 April 2014, 08:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39