Mata Incar MU Raih Kemenangan Empat Kali Beruntun
Editor Bolanet | 30 September 2016 23:11
Jika menang atas Stoke, maka kemenangan itu akan menjadi kemenangan keempat secara beruntun setelah pekan sebelumnya kalah dalam tiga kali pertandingan berturut-turut.
Menghadapi Zorya, MU menang dengan skor tipis 1-0. Namun kemenangan ini cukup menjadi penawar kekecewaan setelah pekan pertama di babak penyisihan Grup A, MU kalah dari klub asal Belanda Feyenoord.
Ini adalah kemenangan kunci. Setelah kalah di Belanda, kami butuh kemenangan ini dan sekarang menatap pertandingan pada hari Minggu, kata Mata pada Sky Sports usai jalani pertandingan lawan Zorya.
Setelah pekan yang menyedihkan, kami tahu akan menjalani tiga pertandingan di Old Trafford. Kami telah memenangkan dua pertandingan dan kami sangat fokus untuk memenangkan yang terakhir sebelum jeda internasional, sambungnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marcus Rashford Tak Masuk Skuat Inggris U-21
Liga Inggris 29 September 2016, 22:35 -
Tanpa Pogba, Tak Akan Ada Higuain di Juve
Liga Italia 29 September 2016, 22:07 -
Pogba Berencana Pergi dari Juve Sejak Tahun Lalu
Liga Italia 29 September 2016, 21:38 -
'Semua Klub Punya Kelemahan, Bahkan Manchester United'
Liga Eropa UEFA 29 September 2016, 15:15 -
Bek Tersubur UCL, Pique Cuma Kalah Dari Dua Eks Madrid
Liga Champions 29 September 2016, 15:01
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39