Mata: Chelsea Hebat, Tapi Saya Bahagia di MU
Editor Bolanet | 16 April 2015 14:49
Mata dipilih oleh fans sebagai pemain terbaik Chelsea selama dua musim beruntun, antara 2012 hingga 2013, namun kedatangan Jose Mourinho dua tahun silam membuat ia tak banyak mendapat kesempatan bermain dan akhirnya terpaksa pindah ke Setan Merah.
Dua musim pertama saya di Chelsea luar biasa. Saya mampu menyesuaikan diri dengan cepat, fans benar-benar luar biasa, klub juga, jadi enam bulan terakhir di sana amat sulit karena saya tidak bermain sebanyak yang saya inginkan, namun saya menghormati mereka, jelas Mata.
Saya mencoba melakukan yang terbaik di sesi latihan dan di setiap kesempatan, namun ketika United datang, itu merupakan opsi terbaik untuk karir saya. Saya hanya ingin pergi ke tempat di mana saya merasa bahagia dan saya merasakan hal tersebut sekarang. Klub ini besar dan kepindahan saya sempurna, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Kolombia Yakin Cuadrado Bakal Sukses di Chelsea
Liga Inggris 15 April 2015, 22:05 -
Keown Klaim Arsenal Akan Jadi Pesaing Berat Chelsea Musim Depan
Liga Inggris 15 April 2015, 19:47 -
Denis Law Meminta Manchester United Tak Menyerah Kejar Chelsea
Liga Inggris 15 April 2015, 17:43 -
Neville: Chelsea Adalah Ujian Terbesar MU
Liga Inggris 15 April 2015, 17:27 -
Courtois Ingin Bunuh Harapan Juara Arsenal dan MU
Liga Inggris 15 April 2015, 15:39
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39