Mata Beber Rahasia Cetak Gol Kemenangan MU
Editor Bolanet | 9 November 2014 01:01
Mantan penggawa itu mencetak satu-satunya gol di pertandingan tersebut pada menit ke-67, dengan tendangan keras dari luar kotak penalti untuk memberi kubu Old Trafford kemenangan.
Saya berpikir jika saya terus masuk ke tengah, saya akan bisa mengubah permainan dan untungnya, saya mampu melakukannya. Manajer memberi tahu saya untuk bermain di kanan, saya berusaha untuk memanfaatkan lebar lapangan dan juga sedikit masuk ke tengah. Itu yang saya lakukan. Hal yang paling penting adalah kami menang dan tiga poin ini akan membuat kami mendapat momen positif, tutur Mata pada reporter.
Sekarang, saya amat senang dengan gol ini. Saya sudah punya tiga gol saat ini. Saya terus berusaha membantu tim. Saya harap di jeda Internasional kami bisa pulih dari cedera yang menimpa skuat, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Gol Tunggal Mata Bawa United Berjaya
Liga Inggris 8 November 2014, 23:54 -
Van Persie: Sir Alex Memiliki Mental Seorang Juara
Liga Inggris 8 November 2014, 19:37 -
Van Persie Mengaku Dirinya Dibohongi Oleh Sir Alex
Liga Inggris 8 November 2014, 19:26 -
Lini Belakang MU Bobrok, Vidic Dipulangkan ke Old Trafford?
Liga Inggris 8 November 2014, 19:09 -
Van Gaal Mengaku 'Payah' di United
Liga Inggris 8 November 2014, 19:09
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39