Masih Sebulan Lagi, Sagna Sudah Pikirkan Duel Lawan Chelsea
Editor Bolanet | 27 Desember 2014 21:35
Pemain asal Prancis ini percaya bahwa laga itu akan sangat menentukan perebutan gelar musim ini, mengingat kedua tim saat ini tengah dalam performa terbaik dan sulit dihadang oleh kontestan Premier League lainnya. Hingga menyelesaikan laga ke-18, The Blues masih unggul tiga poin atas The Citizens di puncak.
Kami harus fokus pada tim kami sendiri. Kami akan menghadapi Chelsea secara langsung di akhir Januari, laga itu akan berjalan sangat-sangat sulit, ungkap Sagna seperti dilansir Manchester Evening News.
Sebelum laga itu dihelat, kami harus terus memepet posisi mereka di puncak. Setelah itu, siapa yang tahu kelanjutannya? Chelsea memang memiliki pemain berkualitas, namun tim kami juga sama.
Dalam duel pertama musim ini di Etihad Stadium, kedua tim berbagi hasil imbang 1-1.[initial]
Baca Juga
- Vietto: Punya Setengah Skill Aguero Saja Saya Sudah Bersyukur
- Zabaleta Akui City Sulit Pertahankan Gelar
- Joe Hart: Chelsea Tahu Kami Bisa Kejar Mereka
- Tolak Man City, 'Messi Prancis' Didorong Gabung Arsenal
- Mangala Sebut MU dan Arsenal Masih Bisa Juarai Premier League
- Hadapi Barca, Pellegrini Kapok City Dapat Kartu Merah
- Hamann: Inilah Saatnya City Kalahkan Barca
- Jika Tampil Fullteam, Txiki Optimis City Mampu Bekuk Barca
- Nasri: Aguero di Bawah Ronaldo, Namun Setara Messi
(men/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Chelsea Patahkan Palu West Ham
Liga Inggris 26 Desember 2014, 21:47 -
Mourinho Mengaku Salah Ejek West Ham Musim Lalu
Liga Inggris 26 Desember 2014, 12:43 -
Gladbach Rayu Chelsea Agar Mau Relakan Hazard
Liga Inggris 26 Desember 2014, 11:34 -
Allardyce Maklumi Hinaan Mourinho Pada West Ham Musim Lalu
Liga Inggris 26 Desember 2014, 10:29 -
Downing Ingin Buat Chelsea dan Mourinho Frustrasi Lagi
Liga Inggris 26 Desember 2014, 10:11
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40