Masih Melempem, Forlan Minta Fans United Bersabar
Editor Bolanet | 11 Februari 2014 02:20
Sejak menerima tongkat kepelatihan dari Sir Alex Ferguson, Moyes belum mampu membawa United tampil garang di musim ini. Terakhir mereka di tahan imbang 2-2 oleh tim juru kunci saat berlaga di kandang mereka sendiri Old Trafford.
Pemain bukan robot mereka masih butuh adaptasi. Saya pikir Moyes akan memperbaiki keadaan, namun fans juga harus bersabar. United memberi waktu kepada manajernya, ujar Forlan kepada Telegraph.
Mereka harus memberi penilaian di musim berikutnya. Sampai Moyes tampil stabil, ini akan menjadi bonus buat tim lain. Ini kesempatan buat mereka meraih keuntungan selagi United berubah.
Sebagai juara bertahan Setan Merah masih tercecer di peringkat ketujuh klasemen Premier League dengan 41 poin dari 25 laga.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditahan Imbang Fulham, Mata Frustrasi
Liga Inggris 10 Februari 2014, 23:40 -
Mou: Keputusan Bagus Man United Tunjuk Moyes
Liga Inggris 10 Februari 2014, 23:00 -
Mata: Suasana Ruang Ganti United Tetap Kondusif
Liga Inggris 10 Februari 2014, 22:37 -
'Jangan Tutup Peluang Arsenal Juara Dulu'
Liga Inggris 10 Februari 2014, 21:11 -
Rooney-RvP Hanya Saling Umpan Enam Kali di Laga Kontra Fulham
Liga Inggris 10 Februari 2014, 20:52
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39