Masih Ingat dengan Arsene Wenger? Ini Koleksi Trofinya
Aga Deta | 16 April 2020 11:07
Bola.net - Arsene Wenger meninggalkan Premier League pada tahun 2018. Manajer asal Prancis itu resmi mundur dari Arsenal pada akhir musim 2017/18.
Wenger mulai menangani Arsenal pada 1 Oktober 1996. Ia direkrut dari klub asal Jepang, Nagoya Grampus Eight.
Pada awal kariernya di Inggris, Wenger sempat diragukan karena datang dari klub Asia. Namun, seiring berjalannya waktu, Wenger berhasil membuktikan kapasitasnya.
Selama hampir 22 tahun menangani Arsenal, Wenger berhasil mempersembahkan tiga gelar juara Premier League. Gelar juara musim 2003-2004 tentu saja terasa sangat spesial.
Arsenal menjadi juara dengan status tak terkalahkan. Dijuluki the invincibles, The Gunners meraih 26 kemenangan dan 12 hasil imbang dari 38 laga.
Selain di Arsenal, Wenger juga pernah meraih kesuksesan bersama Nagoya Grampus dan AS Monaco. Ia berhasil memenangkan sejumlah gelar bersama dua klub tersebut.
Berikut ini trofi-trofi yang pernah dimenangkan Arsene Wenger dalam karier melatihnya sejauh ini.
AS Monaco
Division 1: 1987–88
Coupe de France: 1990–91
Nagoya Grampus
Emperor's Cup: 1995
Japanese Super Cup: 1996
Arsenal
Premier League: 1997–98, 2001–02, 2003–04
FA Cup: 1997–98, 2001–02, 2002–03, 2004–05, 2013–14, 2014–15, 2016–17
FA Charity/Community Shield: 1998, 1999, 2002, 2004, 2014, 2015, 2017
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sadio Mane, Penyerang Kelas Dunia yang Taat Salat dan Puasa
Bolatainment 15 April 2020, 23:27 -
David Luiz Puji Kinerja Luar Biasa Mikel Arteta di Arsenal
Liga Inggris 15 April 2020, 22:16 -
Mikel Arteta Persilakan Alexandre Lacazette Cari Klub Baru
Liga Inggris 15 April 2020, 22:00
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39