Masih Cedera, Arsenal Tetap Ingin Tebus Draxler
Editor Bolanet | 18 Januari 2014 12:32
Wonderkid Jerman itu sudah cukup lama dikaitkan dengan The Gunners, bahkan sinyal ia bakal mendarat di Emirates Stadium terus menguat di bursa transfer bulan Januari ini.
Draxler sendiri saat ini harus menepi karena cedera tendon dan membutuhkan perawatan spesialis. Cedera tersebut diyakini akan memaksanya absen membela Koenigsblauen paling tidak hingga bulan Maret mendatang.
Namun The Daily Mail mengklaim jika situasi itu tak menghalangi niat Arsenal menggaetnya bulan ini juga. Manajer Arsene Wenger diyakini akan tetap bergerak menebus klausul pembebasan gelandang serang berusia 20 tahun itu senilai 37 juta poundsterling.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Bandingkan Arsenal dan Man City
Liga Inggris 17 Januari 2014, 20:15 -
Mourinho Hitung Kekuatan Calon Juara EPL
Liga Inggris 17 Januari 2014, 20:07 -
Preview: Arsenal vs Fulham, Dominasi Tuan Rumah
Liga Inggris 17 Januari 2014, 20:00 -
Arsenal Berencana Curi Youngster Barca Lagi
Liga Champions 17 Januari 2014, 19:49 -
Vermaelen Puji Peran Olivier Giroud di Arsenal
Liga Inggris 17 Januari 2014, 19:49
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39