Masa Depan Vermaelen di Arsenal Masih Belum Jelas
Editor Bolanet | 13 Maret 2014 00:04
Kontrak pemain asal Belgia ini memang akan berakhir pada akhir musim depan. Namun Vermaelen saat ini sedang santer dikaitkan dengan sejumlah klub karena sudah jarang diberi kesempatan bermain di Emirates Stadium musim ini.
Ada banyak spekulasi, tapi saya tidak mau membahas itu karena saya tidak tahu yang sedang terjadi. Saat ini saya sedang fokus bersama Arsenal. Masih ada banyak pertandingan. Saya tidak mau menanggapi rumor, ujar Vermaelen seperti dilansir Sportsmole.
Vermaelen sendiri sampai sejauh ini baru diberi kepercayaan tampil oleh Arsene Wenger sebanyak 13 kali di semua ajang kompetisi, termasuk tujuh diantaranya di Premier League.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chamberlain Yakin Arsenal Bisa Kalahkan Tottenham
Liga Inggris 12 Maret 2014, 23:40 -
Roma, Arsenal dan Juve Berebut Kiper Belia Udinese
Liga Italia 12 Maret 2014, 23:33 -
Vermaelen Akan Ambil Sisi Positif Tersingkir di Eropa
Liga Champions 12 Maret 2014, 20:59 -
UEFA Buka Penyelidikan Spanduk Ozil di Allianz Arena
Liga Champions 12 Maret 2014, 20:49 -
United Gagal Lolos 4 Besar, RVP Bisa Hengkang?
Liga Inggris 12 Maret 2014, 20:38
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39