Martino: Messi Terobsesi dengan Argentina
Editor Bolanet | 3 Maret 2016 11:30
Belum lama ini, pemain yang juga sudah memenangkan lima trofi Ballon d'Or sepanjang karirnya mengatakan bahwa ia tidak terlalu antusias dengan semua rekor individu yang sudah ia pecahkan. Pasalnya, hingga kini ia masih belum bisa memberikan trofi juara pada tim nasional negaranya..
Messi sudah menerima Ballon d'Or untuk kali kelima dan ia saya ingat ia masih lebih memilih untuk memenangkan sesuatu bersama timnas. Ia sepertinya memiliki sedikit obsesi dengan Argentina, tutur Martino menurut laporan Sport belum lama ini.
Messi sendiri berhasil membawa Argentina masuk ke final Piala Dunia 2014 dan Copa America 2015, dua turnamen besar terakhir yang mereka ikuti, namun gagal memberikan gelar juara.
Musim panas nanti, Messi dan Argentina akan mencoba lagi peruntungan mereka di ajang Copa America Centenario. [initial]
(spo/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique: Barca Masih Bisa Tergelincir
Liga Spanyol 2 Maret 2016, 23:54 -
Messi Masuk Nominasi Laureus World Sports Awards 2016
Bolatainment 2 Maret 2016, 22:01 -
Transfer ke Real Madrid atau City, Neymar Ingin Hajar Madrid!
Liga Spanyol 2 Maret 2016, 21:04 -
Kaki Kiri Messi vs Kaki Kanan Ronaldo, Ini Pilihan Neymar
Liga Spanyol 2 Maret 2016, 20:51 -
Editorial 2 Maret 2016, 16:40
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39