Martinez: Lukaku Seorang Target Man Modern
Editor Bolanet | 11 Oktober 2013 01:09
Lukaku bukanlah pemain 'nomor 9', ia lebih dari itu. Lukaku memiliki insting predator kotak penalti; seorang target man modern, ujar Martinez kepada The Sun.
Tak banyak pesepakbola, terutama penyerang yang memiliki kemampuan seperti Lukaku. Diperlukan naluri mencetak gol yang tajam, mobilitas, serta kokoh. Ia punya perpaduan itu, dan ia bisa menjadi apa saja, termasuk pemain terbaik dunia, imbuhnya menegaskan.
Opini pelatih tersebut memang benar. Lukaku selalu tampil 100 persen jika diberikan kesempatan. Sejauh ini salah satu punggawa Timnas Belgia itu sudah mencetak empat gol dari lima pertandingan, juga satu assist.
Lukaku didatangkan dari dengan status peminjaman selama satu musim, ketika jendela transfer Premier League memasuki fase deadline.[initial]
Lukaku Ingin Buktikan Mourinho Salah
Agen Lukaku Tutup Pintu Untuk Juventus
Lukaku: Stop Kritik Mourinho Karena Kepergian Saya!
Mourinho Tak Sesali Lepas Lukaku ke Everton
Lukaku Diincar Juve, Martinez Tak Kaget (sun/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea, Liverpool dan Arsenal Berburu Wonderkid MLS
Liga Inggris 10 Oktober 2013, 18:38 -
'Daftar Hitam' Pemain Pengkhianat!
Bolatainment 10 Oktober 2013, 15:58 -
Valdes Diklaim Sudah Milik Chelsea
Liga Inggris 10 Oktober 2013, 15:26 -
Laudrup: Chelsea Sempat Memata-Matai Saya
Liga Inggris 10 Oktober 2013, 03:20 -
Ivanovic: Selalu Ada Motivasi Bersama Mourinho
Liga Inggris 9 Oktober 2013, 18:30
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39