Martinez: Everton Tak Punya Tekanan Untuk Lego Lukaku
Editor Bolanet | 2 April 2016 12:44
Nama Lukaku memang terus dikaitkan dengan tim-tim besar setelah tampil gemilang bersama The Toffees selama ini. Beberapa klub itu diantaranya adalah Manchester United dan Real Madrid.
Kami tak butuh uang tunai dan kami telah menunjukkan itu musim panas lalu saat John Stones diinginkan Chelsea. Itu adalah contoh yang jelas dan di musim panas, kami akan membuat keputusan dengan cara yang sama, ujarnya.
Cara kami bekerja di Everton, semuanya adalah tentang sepakbola. Apa yang Mr Moshiri (pemegang saham mayoritas) adalah gairah untuk menjadi yang terbaik yang kami bisa dan menjadi yang terbaik di Inggris, tambahnya.
Dia tahu kami harus menjaga pemain yang akan membawa Everton ke level selanjutnya, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Sesalkan Cederanya Schweinsteiger
Liga Inggris 1 April 2016, 23:24 -
Klopp: Liverpool vs Tottenham Seperti Laga Final
Liga Inggris 1 April 2016, 23:24 -
Chelsea Akan Beri Debut ke Pato
Liga Inggris 1 April 2016, 23:13 -
Liga Inggris 1 April 2016, 23:08
-
Di Maria Salahkan Louis van Gaal Kegagalannya di MU
Liga Inggris 1 April 2016, 23:02
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39