Martinez: Alexis Sanchez Punya Mental 'Big Game'
Editor Bolanet | 21 Agustus 2014 16:50
- Pelatih , Roberto Martinez memberikan pujian kepada pemain baru , Alexis Sanchez sebagai pemain yang memiliki mental kuat di pertandingan-pertandingan besar.
Seperti diketahui, pemain Chile tersebut akan melakoni laga away pertamanya saat melawat ke kandang Everton akhir pekan ini. Dan jelang pertemuan kedua tim, Martinez memberikan pujian kepada mantan pemain Barcelona tersebut.
Alexis Sanchez memiliki mental 'big game' dan itu adalah hal penting bagi semua tim, ujarnya saat konferensi pers.
Ketika anda memiliki pemain yang tahu apa yang dibutuhkan dalam sebuah laga besar, itu adalah sesuatu yang penting, tandasnya.[initial]
(tsr/dzi)
Seperti diketahui, pemain Chile tersebut akan melakoni laga away pertamanya saat melawat ke kandang Everton akhir pekan ini. Dan jelang pertemuan kedua tim, Martinez memberikan pujian kepada mantan pemain Barcelona tersebut.
Alexis Sanchez memiliki mental 'big game' dan itu adalah hal penting bagi semua tim, ujarnya saat konferensi pers.
Ketika anda memiliki pemain yang tahu apa yang dibutuhkan dalam sebuah laga besar, itu adalah sesuatu yang penting, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wilshere Senang Trio Jerman Arsenal Kembali
Liga Champions 20 Agustus 2014, 22:39 -
'Mesut Ozil Jauh Lebih Baik Ketimbang Alexis Sanchez'
Liga Inggris 20 Agustus 2014, 21:45 -
Wilshere Waspadai Semangat Besiktas
Liga Champions 20 Agustus 2014, 21:36 -
Wilshere Akui Arsenal Disambut Atmosfer Panas Besiktas
Liga Champions 20 Agustus 2014, 20:49 -
Eks Arsenal Ini Beber Alasan Wenger Tak Datangkan Fabregas
Liga Inggris 20 Agustus 2014, 18:07
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39