Martial Siap Gilas Liverpool
Rero Rivaldi | 12 Januari 2017 09:10
Bola.net - - Anthony Martial mengatakan ia siap membantu Manchester United meneruskan momen kemenangan mereka ketika menghadapi di Old Trafford pekan ini.
Martial menjalani pasang surut karir di bawah asuhan Jose Mourinho musim ini, usai sebelumnya tampil impresif bersama Louis van Gaal, yang membelinya 60 juta pounds setahun lalu.
Namun pemain Prancis sudah siap untuk memberikan penderitaan pada Liverpool, ketika tim asuhan Jurgen Klopp datang ke Manchester pekan ini.
Kami sudah melakukan semua yang kami bisa untuk memenangkan semua pertandingan. Kami kembali memanaskan bursa dan kami tidak terlalu jauh dari peringkat tiga. Kami hanya terpisah lima angka dari Liverpool, yang akan kami hadapi pekan ini, tutur Martial menurut Express.
Saya kira kami sudah berjalan ke arah yang benar, saya menduga Chelsea masih punya keunggulan yang bagus di puncak, namun anda tidak pernah tahu apa yang akan terjadi.
Kami hanya harus terus ada di jalan yang sama untuk mencoba dan finish sebaik mungkin di akhir musim nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hamann Prediksi MU Akan Bisa Kalahkan Liverpool
Liga Inggris 11 Januari 2017, 22:20 -
Smalling Tahu Betapa Penting Laga Melawan Liverpool
Liga Inggris 11 Januari 2017, 21:17 -
Atmosfer di Skuat MU Kini Sudah Berubah
Liga Inggris 11 Januari 2017, 20:54 -
Cedera Sempat Bikin Smalling Frustasi
Liga Inggris 11 Januari 2017, 19:53 -
Neville Sepakat Mourinho Kritik Fans United
Liga Inggris 11 Januari 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39