Marocotti: Timbang Auba, Sanchez Lebih Tepat untuk Chelsea
Rero Rivaldi | 18 Juli 2017 14:00
Bola.net - - bisa mempertimbangkan Alexis Sanchez, pemain yang kontraknya akan segera habis di , sebagai target alternatif untuk Pierre-Emerick Aubameyang, menurut pakar Gabriele Marcotti.
Auba dikaitkan dengan kepindahan ke Chelsea usai mereka gagal mendatangkan Romelu Lukaku, yang memilih datang ke Manchester United.
Striker Dortmund ingin hengkang di musim panas ini, namun klub Jerman meminta tak kurang dari 70 juta pounds untuk top skorer Bundesliga tersebut.
Kebanyakan tim di musim panas mencari striker baru, terutama Manchester United dan Chelsea. Mereka mencari seorang target man dan itu tidak ada dalam diri Auba, tutur Marcotti menurut ESPN.
Mereka tidak akan bersedia mengubah tim untuk menyesuaikan diri dengan Aubameyang.
Marcotti menambahkan: Dalam kasus Chelsea, mereka mungkin sudah menyiapkan alternatif lain. Jika mereka menginginkan tipe Aubameyang, mungkin Alexis Sanchez akan jadi pilihan tepat, mempertimbangkan komentarnya belum lama ini.
Dia mungkin akan bisa didapatkan dengan jumlah penawaran yang tepat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Willian Bicara Soal Pramusim Chelsea dan Target Gol Musim Ini
Liga Inggris 17 Juli 2017, 16:15 -
Prediksi Juara Premier League Versi Gary Neville
Liga Inggris 17 Juli 2017, 14:46 -
Mourinho Diklaim Sengaja Telikung Chelsea Untuk Rekrut Lukaku
Liga Inggris 17 Juli 2017, 14:05 -
5 Pemain Chelsea Yang Dilepas ke Klub Rival
Editorial 17 Juli 2017, 12:26 -
Berikan Diego Costa, Chelsea Ingin Yannick Carrasco
Liga Spanyol 17 Juli 2017, 12:12
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39