Mariner: Sanchez dan Bellerin Vital di Derby
Rero Rivaldi | 4 November 2016 14:45
Bola.net - - Mantan striker , Paul Mariner, mengatakan bahwa Alexis Sanchez dan Hector adalah pemain kunci untuk The Gunners, ketika mereka menghadapi Tottenham akhir pekan nanti.
Tim asuhan Arsene Wenger akan melawan Spurs di duel Liga Inggris antara kedua tim di Emirates, di mana keduanya sama-sama tengah duduk di papan atas klasemen liga.
Saya kira amat penting bagi tim agar Bellerin kembali, saya kira ia mungkin sudah bermain di posisi bek dengan cara yang amat fantastis, tutur Mariner menurut ESPN FC.
Selama Sanchez bahagia bermain sebagai striker, dengan pergerakannya di lini depan, terus mengancam pertahanan lawan, dengan kualitas tekniknya, kemampuannya mencetak gol...maka itu akan menjadi kunci tim.
Dua pemain itu, bagi saya, amat penting untuk Arsenal.
Sanchez memang tengah dalam bentuk permainan terbaik musim ini, usai ia dimainkan di tengah, dengan mencetak enam gol di liga dan juga membuat total tiga assist.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berbatov Akui Ronaldo Sebagai Salah Satu Rekan Terbaiknya
Liga Inggris 3 November 2016, 22:02 -
Vidic Bek Paling Tangguh Yang Dihadapi Berbatov
Liga Inggris 3 November 2016, 21:32 -
Berbatov: Rooney Salah Satu Rekan Duet Terbaik Saya
Liga Inggris 3 November 2016, 21:10 -
Henderson dan Lallana Doakan Ings Cepat Pulih
Liga Inggris 3 November 2016, 20:19 -
Wenger: Cazorla Masih Meragukan
Liga Inggris 3 November 2016, 19:22
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39