Marco Reus Minta Christian Pulisic Tolak Liverpool
Serafin Unus Pasi | 23 Juli 2018 13:30
Bola.net - - Gelandang serang Borussia Dortmund, Marco Reus meminta rekan mudanya Christian Pulisic untuk menolak tawaran . Reus menilai untuk saat ini Dortmund merupakan opsi terbaik untuk sang pemuda.
Dalam tiga tahun terakhir, nama Pulisic perlahan tapi pasti naik ke skema sepakbola Eropa. Sang pemain dinilai sebagai salah satu pemain muda terbaik di Eropa yang saat ini memperkuat Dortmund.
Performa apik Pulisic ini kabarnya menarik perhatian Jurgen Klopp. Pelatih Liverpool itu tertarik untuk mendatangkan salah satu talenta muda yang ia rekrut pada saat ia masih menjadi manajer Dortmund beberapa tahun yang lalu.
Namun Reus percaya untuk saat ini Dortmund masih menjadi opsi terbaik untuk Pulisic. Christian adalah pemain yang sangat bagus buka Reus kepada ESPN.
Kualitas Nomer Satu
Dia adalah pemain muda yang punya potensi besar. Ia memiliki banyak sekali kualitas pada permainannya.
Saya harap dia bisa bermain untuk Dortmund dalam waktu yang lama. Namun kita akan lihat apakah itu bisa terwujud dalam beberapa tahun ke depan.
Buktikan Kualitas
Di laga tersebut, Liverpool sejatinya unggul 1-0 terlebih dahulu melalui Virgil van Dijk. Namun Pulisic berhasil mencetak dua gol ditambah dengan 1 gol Jacob Bruun Larsen sehingga Die Borussien mengunci kemenangan 3-1 atas The Reds.
Usai pertandingan itu Jurgen Klopp memberikan pujian setinggi langit terhadap Pulisic. Ia menilai pemain asal Amerika Serikat itu akan menjadi bintang besar di masa depan.
Tidak Mampu
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matip Pede Liverpool Bisa Raih Trofi Juara
Liga Inggris 22 Juli 2018, 23:48 -
Matip Akui Kecewa Gagal Main di Final Liga Champions
Liga Champions 22 Juli 2018, 23:15 -
Van Dijk Akui Sesi Pra Musim Liverpool Berat
Liga Inggris 22 Juli 2018, 22:15 -
Klopp Pastikan Salah Sudah Pulih 100 Persen
Liga Inggris 22 Juli 2018, 16:39 -
Klopp Akui Liverpool Tak Bisa Beli Pulisic
Liga Inggris 22 Juli 2018, 12:34
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39