Marcelo Bangga Jadi Kapten Madrid
Rero Rivaldi | 16 November 2016 15:00
Bola.net - - mengaku bangga ditunjuk sebagai salah satu kapten yang memimpin Real Madrid.
Bek Brasil memang merupakan salah satu sosok pemain senior yang kini ada di ruang ganti tim bertabur bintang tersebut. Tercatat, ia sudah membela Los Blancos tak kurang dari sepuluh tahun dan memenangkan 12 trofi berbeda.
Marcelo pun merasa bangga ia akhirnya mendapat pengakuan sebagai kapten dan berusaha untuk melakukan tugasnya dengan sebaik mungkin.
Lebih dari sekedar bangga, itu adalah tanggung jawab. Hal ini juga termasuk mengajarkan pada para pemain muda banyak hal dan juga memberikan contoh. Saya coba memberikan segalanya di tiap pertandingan dan juga latihan, tutur Marcelo di laman resmi klub.
Marcelo lantas memberikan pesan untuk para penggemar Madrid di seluruh dunia musim ini.
Kami akan memberikan segalanya musim ini dan di tiap pertandingan kami akan berusaha keras merebut semua gelar yang ada. Kami akan melakukannya dengan senang hati dan terus bekerja keras di sesi latihan agar stamina kami dalam level terbaik. Dengan dukungan kalian semua, saya yakin kami akan bisa memenangkan lebih banyak trofi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pirlo Lewatkan Peluang Gabung Madrid dan Barca
Liga Spanyol 15 November 2016, 23:29 -
Varane Ingin Pensiun di Madrid
Liga Spanyol 15 November 2016, 21:57 -
Lika-liku Satu Dekade Marcelo di Bernabeu
Editorial 15 November 2016, 15:46 -
Zidane dan Ujian Berat di Benteng Calderon
Editorial 15 November 2016, 14:31 -
Gabi Harap Griezmann Turun Lawan Madrid
Liga Spanyol 15 November 2016, 14:00
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40