Mantan Bek MU Ini Berpotensi Balik ke Liga Inggris
Editor Bolanet | 10 Mei 2016 03:28
Menurut laporan yang dilansir L'Equipe, West Ham merupakan klub yang tertarik memulangkan Rafael ke Inggris. Kehadirannya dalam skuat Slaven Bilic dikatakan untuk mengatasi masalah yang terjadi di lini belakang sisi kanan The Hammers.
West Ham saat ini terpaksa menggunakan Michail Antonio yang berposisi natural sebagai winger. Sebab Sam Byram yang gabung pada Januari lalu juga tengah mengalami cedera
Rafael gabung dengan MU dari Lyon dengan harga 2,5 juta pounds. Musim ini, pemain 25 tahun tersebut mencatatkan 25 penampilan di semua kompetisi bersama klubnya. [initial]
(equ/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Terancam Tanpa Martial di Final Piala FA
Liga Inggris 9 Mei 2016, 22:50 -
Herrera Ungkap Beratnya Duel Kontra Norwich
Liga Inggris 9 Mei 2016, 22:36 -
Performa Giroud Kontra City Berbuah Pujian Dari Savage
Liga Inggris 9 Mei 2016, 20:43 -
Lingard Cukup Puas Dengan Performa MU Kontra Norwich
Liga Inggris 9 Mei 2016, 20:21 -
Kalahkan MU, Kado West Ham untuk Perpisahan Boleyn Ground
Liga Inggris 9 Mei 2016, 19:56
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39