Mantan Bek Man City Gabung Klub Yunani
Editor Bolanet | 29 Agustus 2016 17:08
Lescott musim lalu masih bermain untuk tim Premier League, Aston Villa. Hanya saja, pada akhir musim ia gagal menyelamatkan timnya dari jeratan zona degradasi. Aston Villa kini bermain di Championship.
Pemain yang kini berusia 34 tahun ini pernah juga membela Everton dan Manchester City. Ia menjadi bagian dari skuat The Citizen pada musim 2009 hingga 2014.
Lescott akan bergabung dengan AEK hingga dua musim yang akan datang.
Bergabungnya Lescott menambah panjang daftar pemain bintang yang kini membela AEK. Sebelum bergabungnya Lescott, sudah ada beberapa nama sohor seperti Hugo Almeida dan Dmytro Chygrynskiy. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mignolet Tanggapi Rumor Joe Hart Menuju Liverpool
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 22:02 -
Aguero Enggan Sebut MU Kandidat Juara EPL Musim Ini
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 21:43 -
Tak Ada Niatan Dari Aguero Untuk Bersaing Dengan Ibrahimovic
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 21:08 -
Aguero Angkat Jempol Pada Metode Guardiola
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 18:58 -
Stones: Tak Jadi Gabung Chelsea Sebuah Berkah
Liga Inggris 28 Agustus 2016, 13:32
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39