Mantan Bek Barca Ini Konfirmasi Gabung Liverpool
Editor Bolanet | 12 Agustus 2016 02:05
Juanma atau bernama lengkap Juan Manuel Garcia merupakan pemain 19 tahun yang pernah menimba ilmu di akademi Barca La Masia. Sayangnya, ia tak pernah bermain dengan tim utama sehingga Barca mengizinkannya pergi dari Camp Nou.
Juanma sudah menjalani masa latihan bersama Liverpool selama 10 hari dengan U-23. Pada musim ini, ia sepertinya akan tetap bermain dengan tim junior. Yang pasti, ia menyatakan sudah mengakhiri kariernya bersama Barca.
Waktu saya di Barcelona sudah berakhir. Terima kasih untuk depan musim. Hidup harus berlanjut, tulis Juanma di laman Twitter.
Juanma bisa bermain sebagai pemain bertahan baik di tengah dan di sisi kiri. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gawat, Barca Tanpa Ter Stegen di Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Agustus 2016, 19:52 -
Hadapi Sampdoria, Fernandez Senang Skuat Barca Bebas Cedera
Liga Spanyol 11 Agustus 2016, 19:25 -
Bauza: Semoga Messi Batalkan Keputusan Pensiun
Liga Spanyol 11 Agustus 2016, 12:32 -
Maradona: Messi Akan Tolak Kembali ke Argentina
Liga Spanyol 11 Agustus 2016, 10:41 -
Iniesta: Barca Akan Kejar Semua Trofi
Liga Spanyol 11 Agustus 2016, 10:18
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39