Mangala Undang Tawaran Chelsea dan United
Editor Bolanet | 31 Desember 2013 17:46
- Niat dan Manchester United memboyong Eliaquim Mangala mendapat lampu hijau dari sang pemain kala bek itu mengaku terpesona dengan Premier League.
Defender asal Prancis itu memang sudah lama dikaitkan dengan para raksasa Inggris, terutama United dan Chelsea. Dan kini Mangala seolah merilis undangan untuk para peminat mewujudkan niatnya dengan sinyal siap hengkang dari Estadio Do Dragao.
Premier League? Bukan rahasia lagi, bagi saya itu adalah liga terindah di dunia. Siapapun lawannya, Anda tahu bakal ada pertarungan sengit. Pertandingannya intens, cepat dan semua pemain memberikan yang terbaik, ujarnya pada L'Equipe.
Bek berusia 22 tahun itu juga optimis ia punya kemampuan bersaing di kasta tertinggi sepakbola Inggris. Anda bisa saja punya agen terbaik di dunia, namun jika Anda tak tampil mengagumkan di lapangan, Anda takkan bergabung dengan klub besar manapun, imbuhnya.[initial]
(tri/row)
Defender asal Prancis itu memang sudah lama dikaitkan dengan para raksasa Inggris, terutama United dan Chelsea. Dan kini Mangala seolah merilis undangan untuk para peminat mewujudkan niatnya dengan sinyal siap hengkang dari Estadio Do Dragao.
Premier League? Bukan rahasia lagi, bagi saya itu adalah liga terindah di dunia. Siapapun lawannya, Anda tahu bakal ada pertarungan sengit. Pertandingannya intens, cepat dan semua pemain memberikan yang terbaik, ujarnya pada L'Equipe.
Bek berusia 22 tahun itu juga optimis ia punya kemampuan bersaing di kasta tertinggi sepakbola Inggris. Anda bisa saja punya agen terbaik di dunia, namun jika Anda tak tampil mengagumkan di lapangan, Anda takkan bergabung dengan klub besar manapun, imbuhnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Suarez Tidak Diving, Jose!
Liga Inggris 30 Desember 2013, 23:58 -
Sempat Berkelahi, Oscar Minta Maaf Kepada Lucas
Bolatainment 30 Desember 2013, 23:12 -
Terry: Sebelum Mou Datang, Chelsea Kehilangan Identitas
Liga Inggris 30 Desember 2013, 23:00 -
Gagal Rekrut Adik Hazard, PSV Gigit Jari
Liga Eropa Lain 30 Desember 2013, 22:08 -
Akan Dibuang, Coentrao Ingin Segera Hengkang
Liga Champions 30 Desember 2013, 21:55
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39