Mane: Liverpool Nomor Satu, Catatan Pribadi Nomor Sekian!
Afdholud Dzikry | 10 Maret 2017 14:25
Bola.net - - Penyerang Liverpool, Sadio Mane menegaskan bahwa dirinya sama sekali tak tertarik dengan catatan pribadinya dan lebih fokus untuk meraih kemenangan demi kemenangan untuk The Reds.
Saat ini, Mane merupakan top skor Liverpool dengan torehan 12 gol. Sementara di posisi kedua ada nama Roberto Firmino yang kini telah mengoleksi 10 gol untuK the Reds.
Catatan 12 gol Mane itu sendiri mendekati torehan terbaiknya sejak dia pindah ke Inggris, yakni 15 gol untuk Southampton dalam satu musim.
Namun, disinggung mengenai hal itu, penyerang asal Senegal itu tak terlalu berminat membahasnya.
Jujur, saya adalah seorang pemain yang tak mementingkan hal-hal semacam ini. Saya adalah pemain yang mengutamakan tim, ujarnya.
Yang paling penting adalah, selalu mencetak gol untuk tim sehingga tim menang. Itulah yang selalu jadi hal paling penting untuk kami, bukan apakah Adam Lallana mencetak gol, ataukah saya, atau Philippe Coutinho, atau pemain yang lainnya. Yang lebih penting adalah tiga poin, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kepercayaan Diri Skuat Liverpool Diklaim Telah Pulih Kembali
Liga Inggris 9 Maret 2017, 23:08 -
Xabi Alonso Akan Pensiun Akhir Musim Ini
Liga Eropa Lain 9 Maret 2017, 18:01 -
Barnes: Liverpool Harus Coba Beli Ronaldo
Liga Inggris 9 Maret 2017, 14:30 -
Kante Diklaim Sebagai Gabungan Tiga Legenda Ini
Liga Inggris 8 Maret 2017, 22:16 -
Tak Cuma Top Skor, Mane Juga Pemain Paling Lucu di Liverpool
Liga Inggris 8 Maret 2017, 21:27
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10