Mane: Kami Bertiga Saling Melengkapi
Dimas Ardi Prasetya | 26 April 2018 17:37
Bola.net - - Penyerang Liverpool Sadio Mane mengungkapkan bahwa dirinya bersama Mohamed Salah dan Roberto Firmino tak saling bersaing mencetak gol tapi justru saling melengkapi.
Musim ini Liverpool memiliki trio yang mematikan sejak kedatangan Salah. Meski baru bermain bersama di musim ini akan tetapi ketiganya mampu tampil sangat mematikan.
Saat ini ketiga pemain itu total telah mencetak 88 gol di semua ajang kompetisi. Salah menjadi top skorer dengan torehan 43 gol.
Mane sendiri saat ini telah mencetak 18 gol. Sementara itu Firmino telah mencetak 27 gol. Torehan itu menjadikannya trio tersubut di Eropa saat ini.
Mane pun mengungkapkan apa alasan trio lini serang The Reds jadi begitu ganas. Dijelaskannya hal itu terjadi karena mereka bertiga saling bahu-membahu saat berlaga dan tak egois.
“Salah adalah teman saya, jadi wajar kalau saya memberinya bola di atas lapangan. Kami bertiga saling melengkapi, ucapnya seperti dikutip Daily Mail.
“Firmino memegang bola dan menghasilkan ruang bagi mereka yang datang dari dalam. Dan Salah seorang oportunis. Pria itu yang menerapkan sentuhan terakhir, terang Mane.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jika Juara Liga Champions, Salah Bisa Dobrak Dominasi Messi dan Ronaldo
Liga Champions 25 April 2018, 22:54 -
Ini Yang Membuat Lampard Terkesan Pada Chamberlain
Liga Inggris 25 April 2018, 21:58 -
Setelah Hajar Roma, Ini Penilaian Lampard Untuk Liverpool
Liga Champions 25 April 2018, 21:24 -
Klopp Berperan Dongkrak Performa Chamberlain
Liga Inggris 25 April 2018, 20:51 -
Serangan Keji Fans Roma di Liverpool Buat UEFA Syok
Liga Champions 25 April 2018, 19:23
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39