Mane Dianggap Lebih Oke dari Coutinho
Rero Rivaldi | 12 Oktober 2017 10:10
Bola.net - - Eks striker , Dean Saunders, mengklaim bahwa ia akan memilih Sadio Mane ketimbang Philippe Coutinho jika punya opsi membeli salah satunya.
Coutinho sering dikaitkan dengan transfer ke Barcelona di musim panas, namun The Reds menolak tiga tawaran tim Catalan, meski sang pemain mengajukan transfer request.
Direktur Barca, Oscar Grau, belum lama ini mengklaim klubnya siap kembali mendekati pemain Brasil di Januari, namun Saunders mengatakan Mane lebih berharga untuk Liverpool.
Pemain Senegal sudah menjadi bagian vital dari rencana Jurgen Klopp di tim, sejak datang ke Anfield dari Southampton di 2016.
Jika anda tanya siapa yang saya inginkan, Coutinho atau Mane, saya akan memilih Mane, apapun timnya. Jika anda hanya bisa memilih satu, tuturnya di talkSPORT.
Dia memang sebagus itu, dan cederanya merupakan pukulan berat untuk Liverpool karena dia bisa memberi kecepatan di lini depan. Dia adalah pemain yang akan berlari di belakang garis pertahanan lawan dan membuat Liverpool menawarkan sesuatu yang berbeda.
Mane, yang sudah mencetak 16 gol dan melepas delapan assist di Premier League, kini bakal absen enam pekan karena mengalami cedera hamstring.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Lawan Liverpool Hanya Berarti Tiga Poin
Liga Inggris 11 Oktober 2017, 22:06 -
CEO Barca Janji Beli Coutinho Bulan Januari
Liga Spanyol 11 Oktober 2017, 21:04 -
Liverpool Seperti Final, Mourinho: Pfft, Mengapa?
Liga Inggris 11 Oktober 2017, 20:36 -
Liverpool Janji Coutinho ke Barca di Januari
Liga Inggris 11 Oktober 2017, 15:45 -
Ghoulam Segera Ikat Kontrak, Klub-klub Premier League Gigit Jari
Liga Italia 11 Oktober 2017, 15:35
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39