Mancini Murka City Tertinggal Dalam Perburuan RVP
Editor Bolanet | 24 Juli 2012 11:50
Manajer Italia tersebut disebut kian tak senang dengan petinggi klub, Brian Marwood yang tak meluluskan keinginannya. Mancini sebelumnya berharap bisa mengamankan servis penyerang Belanda tersebut jelang tur pra-musim ke China.
Namun ia diberikan syarat sebelum Van Persie didatangkan ke Emirates Stadium yakni mengurangi beban gaji para pemain. Untuk itu, Mancini harus rela melepas salah satu dari Edin Dzeko, Emmanuel Adebayor atau Carlos Tevez.
City sudah mengajukan tawaran tertinggi untuk Van Persie sejauh ini, yakni 15 juta poundsterling. Namun bersikeras jika mereka tak akan menanggapi tawaran di bawah 20 juta poundsterling untuk kapten mereka itu. (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Eropa Lain 23 Juli 2012, 20:15
-
Mancini Minta Tevez Latihan Tinju
Liga Inggris 23 Juli 2012, 20:06 -
Balotelli: Nomor Keberuntungan Saya Adalah 45
Liga Inggris 23 Juli 2012, 19:59 -
Ferguson: City dan Chelsea Merusak Pasar!
Liga Inggris 23 Juli 2012, 13:31 -
City Pinjamkan Omar Elabdellaoui ke Feyenoord
Liga Inggris 23 Juli 2012, 10:35
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39