Mancini Kini Fokus Amankan Posisi Runner Up
Editor Bolanet | 29 Maret 2013 05:39
Perburuan gelar sudah berakhir, tetapi ini tidak akan mengubah apapun karena kami akan tetap berusaha menampilkan permainan terbaik hingga musim ini berakhir, ucap Mancini seperti dilansir Skysport.
Kami memiliki empat poin di depan Chelsea, lima poin di depan Tottenham dan masih memiliki 9 laga lagi. Untuk alasan ini penting bagi kami tetap bekerja keras hingga akhir musim, imbuh Mancini.
Pada kesempatan yang sama, Mancini menegaskan akan bertahan di City dalam jangka waktu lama. Manajer asal Italia juga menepis rumor yang menyebutkan jika Yaya Toure akan segera hijrah ke Ligue 1 untuk memperkuat AS Monaco.
Yaya akan bertahan di sini untuk jangka waktu lama. Dia adalah salah satu pemain terbaik dunia dan akan bertahan untuk 3, 4, 5 tahun lagi, pungkas Mancini. (sky/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini: Saya dan Yaya Tak Akan Pergi
Liga Inggris 28 Maret 2013, 22:01 -
Mancini: Premier League Sudah Berakhir
Liga Inggris 28 Maret 2013, 19:50 -
Yaya Toure: PSG Bukan Destinasi Saya Berikutnya
Liga Inggris 28 Maret 2013, 11:56 -
Liga Inggris 28 Maret 2013, 06:23
-
City Rekrut Eks Pemain Muda Arsenal
Liga Inggris 28 Maret 2013, 06:03
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23