Mancini Khawatirkan Kondisi Aguero
Editor Bolanet | 20 Agustus 2012 17:30
Roberto Mancini mengaku bahwa dirinya merasa khawatir dengan cedera yang dialami Sergio Aguero. Pada pertandingan melawan kemarin, Aguero mengalami cedera lutut.
Tekel yang dilakukan Nathaniel Clyne membuat pemain Manchester City ini meringis kesakitan. Setelah itu Aguero memaksa untuk melanjutkan pertandingan, akan tetapi tim medis menyatakan bahwa dia harus ditandu ke luar lapangan.
Setelah kejadian itu, Mancini mengaku khawatir. Ia mengaku bahwa dirinya akan mengetahui kondisi pemainnya itu dalam kurun waktu 2x24 jam.
Saya khawatir. Kami tidak tahu seberapa serius karena kami harus menunggu setidaknya dua hari untuk dilakukan scan. Akan tetapi, cedera lutu biasanya berbahaya, tukas Mancini.
Pelatih asal Italia ini sebenarnya juga heran dengan cedera yang dialami Aguero. Tekel yang diarahkan padanya juga tidak terlalu keras. Meski begitu, kenyataan tetap berkata lain.
Cedera itu sendiri sangat aneh karena tekel yang dilakukan juga tidak terlalu buruk. Hal itu juga tidak terlalu keras. Hal yang baik adalah dia masih ingin terus bermain. Akan tetapi kami tidak bisa berkata apa-apa saat itu, tambah Mancio.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gara-Gara Miskomunikasi City Pernah Tawar Messi
Liga Inggris 19 Agustus 2012, 20:00 -
Data dan Fakta: Manchester City vs Southampton
Liga Inggris 19 Agustus 2012, 13:00 -
Preview: City vs Southampton, Defending Champion
Liga Inggris 19 Agustus 2012, 12:00 -
Fergie Masih Anggap City Ancaman Terbesar
Liga Inggris 19 Agustus 2012, 08:00 -
Mancini Menyerah Kejar Javi Martinez
Liga Inggris 19 Agustus 2012, 07:30
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39