Mancini: Kekalahan Ini Buat Kami Rugi
Editor Bolanet | 21 April 2013 23:48
- Kekalahan 3-1 yang diderita Manchester City kala bertandang di kandang Tottenham Hotspur, membuat Roberto Mancini merugi. Betapa tidak, kemenangan yang sudah didepan mata bagi The Citizens harus buyar di menit-menit akhir.
Gol Samir Nasri di menit-menit awal membuat anak asuh Mancini memimpin. Selain itu, pelatih asal Italia tersebut merasa bahwa kejayaan timnya akan terus berlangsung saat itu.
Namun, keunggulan tersebut dibuyarkan oleh tiga gol pembalik keadaan Spurs yang dicetak Clint Dempsey, Jermain Defoe, dan Gareth Bale di penghujung pertandingan.
Ini luar biasa, kami kalah dalam pertandingan ini. Setelah sebelumnya kami memegang kontrol permainan selama 80 menit, Ujar Mancini kepada Sky Sports.
Kami memiliki banyak peluang untuk mencetak gol kedua, tapi inilah sepakbola. Jika anda tidak menutup pertandingan itu bisa terjadi seperti hari ini, Tandasnya.
Dengan kekalahan tersebut berarti bahwa usaha City mempertahankan gelar Premier League bisa berakhir pada hari Senin. Yaitu jika sang pemuncak klasemen, Manchester United berhasil menang atas lawannya, Aston Villa. [initial]
Highlights EPL: Tottenham 3-1 Manchester City
Review: Spurs Lumat City Di White Hart Lane (sky/gag)
Gol Samir Nasri di menit-menit awal membuat anak asuh Mancini memimpin. Selain itu, pelatih asal Italia tersebut merasa bahwa kejayaan timnya akan terus berlangsung saat itu.
Namun, keunggulan tersebut dibuyarkan oleh tiga gol pembalik keadaan Spurs yang dicetak Clint Dempsey, Jermain Defoe, dan Gareth Bale di penghujung pertandingan.
Ini luar biasa, kami kalah dalam pertandingan ini. Setelah sebelumnya kami memegang kontrol permainan selama 80 menit, Ujar Mancini kepada Sky Sports.
Kami memiliki banyak peluang untuk mencetak gol kedua, tapi inilah sepakbola. Jika anda tidak menutup pertandingan itu bisa terjadi seperti hari ini, Tandasnya.
Dengan kekalahan tersebut berarti bahwa usaha City mempertahankan gelar Premier League bisa berakhir pada hari Senin. Yaitu jika sang pemuncak klasemen, Manchester United berhasil menang atas lawannya, Aston Villa. [initial]
Highlights EPL: Tottenham 3-1 Manchester City
Review: Spurs Lumat City Di White Hart Lane (sky/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vieira Anggap City Gagal Total Musim Ini
Liga Inggris 20 April 2013, 21:22 -
Villas-Boas: Bale Pulih, City Pasti Gemetar
Liga Inggris 20 April 2013, 19:40 -
'Mancini Belum Menyerah di Premier League'
Liga Inggris 20 April 2013, 16:30 -
Trio Citizens Jadi Bintang Iklan
Bolatainment 20 April 2013, 08:30 -
Bale Berpeluang Starter Lawan City
Liga Inggris 20 April 2013, 06:48
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39