Mancini Bicara RVP, Premier League dan Serie A
Editor Bolanet | 6 Agustus 2012 08:00
- Roberto Mancini merasa Manchester City takkan bisa mendapatkan Robin van Persie. Manajer City itu juga mengungkapkan pendapatnya tentang persaingan di Premier League dan Serie A musim ini.
City tengah bersaing dengan Manchester United dan dalam persaingan untuk menggaet Van Persie dari , salah satu saga transfer terpanas musim ini. Kepada Sky Sport Italia, Mancini mengatakan bahwa peluang timnya untuk memenangi perburuan tersebut sangat kecil.
Van Persie? Saya rasa dia takkan ke sini, tutur Mancini.
City, sebagai juara bertahan Premier League, sejauh ini cukup pasif di bursa transfer. Beda dengan United, yang telah mendapatkan Shinji Kagawa dan tengah mengusahakan perekrutan Lucas Moura. Hal itu membuat Mancini lebih menjagokan sang rival sekota untuk menjadi yang terbaik di Inggris daripada pasukannya sendiri.
Tambahan amunisi baru membuat Manchester United berada di posisi terdepan, ujar Mancini.
Eks arsitek Inter Milan, Lazio dan Fiorentina itu juga mengutarakan pandangannya tentang persaingan di Italia. Menurutnya, juara musim lalu Juventus akan kembali berdiri di puncak musim ini.
Juventus adalah kandidat terkuat. Bukan hanya karena telah memenangi Scudetto, tapi juga karena mereka punya skuad yang bisa mewujudkannya, pungkas Mancini. [initial]
Liga Inggris - Mancini Minta City Tawar Higuain (foti/sky/gia)
City tengah bersaing dengan Manchester United dan dalam persaingan untuk menggaet Van Persie dari , salah satu saga transfer terpanas musim ini. Kepada Sky Sport Italia, Mancini mengatakan bahwa peluang timnya untuk memenangi perburuan tersebut sangat kecil.
Van Persie? Saya rasa dia takkan ke sini, tutur Mancini.
City, sebagai juara bertahan Premier League, sejauh ini cukup pasif di bursa transfer. Beda dengan United, yang telah mendapatkan Shinji Kagawa dan tengah mengusahakan perekrutan Lucas Moura. Hal itu membuat Mancini lebih menjagokan sang rival sekota untuk menjadi yang terbaik di Inggris daripada pasukannya sendiri.
Tambahan amunisi baru membuat Manchester United berada di posisi terdepan, ujar Mancini.
Eks arsitek Inter Milan, Lazio dan Fiorentina itu juga mengutarakan pandangannya tentang persaingan di Italia. Menurutnya, juara musim lalu Juventus akan kembali berdiri di puncak musim ini.
Juventus adalah kandidat terkuat. Bukan hanya karena telah memenangi Scudetto, tapi juga karena mereka punya skuad yang bisa mewujudkannya, pungkas Mancini. [initial]
Liga Inggris - Mancini Minta City Tawar Higuain (foti/sky/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 5 Agustus 2012, 23:21
-
Malaga Jual Rondon ke Rubin Kazan
Liga Spanyol 5 Agustus 2012, 22:00 -
'Kehormatan Conte Tak Ternilai'
Liga Italia 5 Agustus 2012, 16:30 -
Cannavaro: Sulit Katakan Tidak Pada Juventus
Liga Italia 5 Agustus 2012, 12:08 -
Juve Alihkan Pandangan Pada Salomon Rondon
Liga Italia 5 Agustus 2012, 07:00
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39