Manchester United Tertarik dengan Dua Pemain Anderlecht
Editor Bolanet | 23 April 2016 00:32
Tielemans adalah gelandang 18 tahun yang juga pernah menyita perhatian Tottenham, Chelsea, hingga Liverpool. Bersama klubnya saat ini, ia masih memiliki kontrak hingga 2020 tapi bisa didatangkan dengan kisaran harga 24 juta pounds.
Dalam waktu bersamaan, menurut berita yang dilansir DHNnet, MU juga mengawasi penampilan Dendoncker. Pemain 21 tahun ini sudah pernah bermain di Timnas Belgia dan menjadi pemain penting di Anderlecht musim ini. Dendoncker disebut bisa ditebus dengan harga 6 juta pounds.
Youri Tielemans dan Leander Dendoncker
MU memang tengah bersiap mendatangkan pemain baru pada bursa transfer mendatang. Mereka semakin sibuk mengirim scout untuk mencari pemain berbakat. Dalam jangka waktu bulan Oktober tahun lalu hingga bulan Februari tahun ini, MU menghabiskan 10 juta pounds untuk membayar tim pencari bakat tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan MU, Ronaldo Disebut Menuju Raksasa Inggris Ini
Liga Inggris 22 April 2016, 23:56 -
Blind Siap Jadi Mentor untuk Fosu-Mensah
Liga Inggris 22 April 2016, 21:16 -
Prediksi Everton vs Manchester United 23 April 2016
Liga Inggris 22 April 2016, 16:00 -
Cantona: Harusnya Saya Tendang Fans Palace Lebih Keras
Liga Inggris 22 April 2016, 14:36 -
Liga Spanyol 22 April 2016, 14:17
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39