'Manchester United Sudah Mirip Seperti Agama'
Rero Rivaldi | 10 November 2016 12:10
Bola.net - - Manchester United membandingkan level dukungan mereka dan juga komunitas global yang terbentuk oleh klub, setara dengan fanatisme sebuah agama, menurut salah satu direktur klub, Richard Arnold.
Arnold belum lama ini angkat bicara mengenai kekuatan merk global United dan juga kekuatan mereka di media sosial, dengan 659 juta pengikut di seluruh dunia.
Level yang kami capai sekarang, bisa dibilang hampir sama seperti sebuah agama. John Lennon sebelumnya pernah mengatakan The Beatles lebih besar dari Tuhan Yesus, tutur Arnold menurut Daily Mail.
Saya tidak ingin kami menyinggung siapapun, namun anda bisa lihat bahwa dari level interaksi dan dukungan yang kami dapat, kami setara dengan banyak agama besar di seluruh dunia. Hanya itu yang bisa menyamai level interaksi dan komunikasi Manchester United.,
Arnold lantas menambahkan: Kami ada di skala yang berbeda dibandingkan dengan klub lain di liga kami. Kami juga merupakan tim terbesar di dunia, dibandingkan dengan tim dan olahraga lain.
United sendiri kini masih duduk di peringkat enam klasemen sementara Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menyerah Bukan Opsi Bagi Mkhitaryan
Liga Inggris 9 November 2016, 23:42 -
Griezmann Sering Bertanya ke Pogba Soal MU
Liga Spanyol 9 November 2016, 21:22 -
Bisa Main Full Lagi, Zouma Bahagia
Liga Inggris 9 November 2016, 19:59 -
Verratti Dibidik Untuk Gantikan Carrick
Liga Inggris 9 November 2016, 19:07 -
Jika MU Juara, Zlatan Siap Gantung Sepatu
Liga Inggris 9 November 2016, 18:45
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39