Manchester United Rayu Pepe Tinggalkan Madrid?
Editor Bolanet | 29 Maret 2015 07:30
Pemain berusia 32 tahun itu kontraknya bakal berakhir di musim panas ini, meski sebelumnya sempat ada laporan yang menyebutkan bahwa kubu Carlo Ancelotti sudah siap menawarkan perpanjangan pada penggawa Portugal tersebut.
Namun demikian, Louis van Gaal akan mencoba untuk membujuk Pepe menolak tawaran Madrid, demi mewujudkan ambisi sang pelatih mendatangkannya ke Old Trafford, menurut laporan Tuttosport.
Pepe bergabung dengan Madrid dari Porto di tahun 2007 dan ia sudah membuat lebih dari 150 penampilan untuk Los Blancos. [initial]
(tut/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pepe Segera Perpanjang Kontrak di Real Madrid
Liga Spanyol 28 Maret 2015, 22:15 -
Tolak Kenaikan Gaji, Sterling Tunggu Real Madrid dan Bayern?
Liga Inggris 28 Maret 2015, 20:15 -
Turan: Real Madrid Memang Terbaik, Tapi Tak Mustahil Dikalahkan
Liga Champions 28 Maret 2015, 10:32 -
Alonso: Liverpool Spesial Bagi Saya
Liga Inggris 28 Maret 2015, 02:29 -
Hazard Akui Dirinya Tak Seperti Messi dan Ronaldo
Liga Champions 28 Maret 2015, 00:34
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39