Manchester United Ramaikan 'Bursa' Draxler
Editor Bolanet | 21 November 2013 06:05
Menurut Goal International, scouts atau tim pencari bakat milik United telah memantau perkembangan Draxler. Tercatat di musim 2013-14, mereka telah menyaksikan laga pemain yang bersangkutan sebanyak lima kali.
David Moyes sendiri diketahui sebagai 'penggemar berat' Draxler. Bahkan ketika ia masih menangani .
Akan tetapi, United tidak sendirian dalam urusan ini. Pasalnya Bayern Munich, Borussia Dortmund, Real Madrid, Barcelona FC, dan juga kepincut akan kualitas Draxler.
Pihak manajemen Schalke 04 juga telah mengantisipasi hal itu dengan mencantumkan klausul buy-out di dalam kontrak Draxler. Setidaknya, mereka baru bersedia melepas pemain 20 tahun itu seharga EUR€ 45,5 juta.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Isco: Ronaldo Memang Yang Terbaik
Liga Spanyol 20 November 2013, 22:06 -
Isco: Gabung Real Madrid Memang Berat
Liga Spanyol 20 November 2013, 20:44 -
Real Madrid Pecat Pelatih Tim Castilla
Liga Spanyol 20 November 2013, 19:32 -
Xabi Alonso Perpanjang Kerjasama Dengan Madrid
Liga Spanyol 20 November 2013, 18:57 -
Almeida: Sekarang Saatnya Ronaldo Raih Ballon d'Or
Liga Champions 20 November 2013, 17:27
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23