Manchester City Rindukan Kualitas Samir Nasri
Editor Bolanet | 11 April 2016 11:00
Sebagaimana diketahui, Nasri telah pulih dari cedera dan telah bermain di dua laga terakhir The Citizens di Premier League. Bahkan saat melawan West Brom akhir pekan lalu, Nasri sukses mencetak satu gol dalam kemenangan 2-1 itu.
Ini bagus untuk melihat Samir Nasri kembali dari cedera dan melakukan apa yang terbaik yang bisa dia lakukan. Dia adalah pemain berkelas dan dia sangat bagus saat melawan West Brom, ujarnya.
Dia tak pernah disukai sebagaimana seharusnya dia dapatkan, mungkin karena cara dia meninggalkan Arsenal. Tapi Manchester City merindukan kualitasnya, tambahnya.
Sebagai informasi, pada laga tersebut City sempat tertinggal lebih dahulu lewat gol cepat Stephane Sessegnon. Namun tuan rumah akhirnya membalikkan skor lewat penalti Sergio Aguero dan ditentukan oleh gol Nasri di babak kedua.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gundogan Gantikan Toure di Man City
Liga Inggris 10 April 2016, 20:44 -
Ambisi Singkirkan PSG, Man City Andalkan Aguero
Liga Champions 10 April 2016, 20:38 -
Pengakuan, Manchester City Melempem karena Guardiola
Liga Inggris 10 April 2016, 18:50 -
Liga Champions 10 April 2016, 03:39
-
Guardiola Ingin Boyong Carvajal ke Etihad
Liga Inggris 10 April 2016, 02:31
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23