Manchester City Pimpin Perburuan Otamendi
Editor Bolanet | 22 Juli 2015 09:36
Bek Argentina tersebut sudah berulang kali menyatakan, baik secara pribadi maupun melalui sang agen, bahwa ia ingin hengkang dari Mestalla di musim panas. Manchester United kerap dikabarkan sebagai salah satu klub yang paling tertarik menampungnya.
Namun laporan yang diturunkan oleh Superdeporte mengatakan bahwa justru City-lah yang kini tengah berada dalam posisi unggul untuk mengamankan tanda tangan Otamendi. Meski demikian, klub yang bermarkas di Etihad tersebut harus menggelontorkan dana tak kurang dari 50 juta euro untuk menebus jasa sang palang pintu.
City sendiri sebelumnya sudah berhasil mengamankan jasa beberapa pemain bintang seperti Fabian Delph dan Raheem Sterling. Mereka juga dikabarkan masih mengincar nama lain seperti Kevin de Bruyne dan Paul Pogba. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Coba Bajak Dzeko Dari Roma
Liga Inggris 21 Juli 2015, 22:21 -
Pellegrini Puji Debut Sterling
Liga Inggris 21 Juli 2015, 22:11 -
Highlights ICC 2015: Roma 2-2 City (penalti 4-5)
Open Play 21 Juli 2015, 19:28 -
Adu Penalti, Roma Ditekuk City
Liga Italia 21 Juli 2015, 19:27 -
Hart: Kedatangan Sterling & Delph ke City Akan Bantu Inggris
Liga Inggris 21 Juli 2015, 16:40
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39