Man United Resmi Dapatkan Daley Blind
Editor Bolanet | 2 September 2014 03:02
Kubu Setan Merah harus mengeluarkan dana sebesar 14 juta pounds demi mengamankan jasa pemain berusia 24 tahun tersebut. Blind sendiri sudah sepakat menandatangani kontrak berdurasi empat di Old Trafford dengan opsi perpanjangan satu tahun.
Sedangkan kepastian tentang kabar perekrutan Blind ini mereka umumkan lewat situs dan akun Twitter resmi klub.
Manchester United dengan gembira mengumumkan bahwa Daley Blind sudah menuntaskan transfernya dengan biaya 14 juta pounds.
Blind sendiri menjadi pembelian kelima Louis van Gaal di musim panas ini setelah sebelumnya mereka sudah berhasil mendatangkan Luke Shaw, Ander Herrera, Marcos Rojo dan Angel di Maria. (mufc/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chicharito Dapatkan Jersey Nomor 14 Madrid
Liga Spanyol 1 September 2014, 22:17 -
Falcao Pilih Man United, Eks Pemain Liverpool Ini Terkejut
Liga Inggris 1 September 2014, 22:14 -
Liga Inggris 1 September 2014, 21:59
-
Video Sambutan Real Madrid Untuk Chicharito
Open Play 1 September 2014, 21:04 -
'Falcao Datang, Van Gaal Punya Tugas Tambahan'
Liga Inggris 1 September 2014, 20:59
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39